Beberapa Teknik Vocal

Untuk Mendapatkan teknik vocal yg baik,bisa dimulai dari membenarkan teknik dari:
1. Pernafasan Diafragma
2. Proyeksi Suara (nada rendah, tengah, tinggi)
Jadi urutannya harus begitu ...

1. Pernafasan Diafragma:
Otot Diafragma letaknya antara rongga dada & rongga perut, tepatnya melingkar persis di belakang tulang rusuk sampai ke bawah ulu hati.
Latian:
1.1 - ambil nafas dari mulut sambil kembangkan otot diafragma,
tahan 3 hitungan lalu bunyikan "sss ..."
selama masih ada nafas/bunyi, diafragma ditahan mengembang
dan leher tdk boleh tegang,lalu ambil nafas & relaks…

1.2 - tanpa ambil nafas langsung hitung 3 hitungan lalu bunyikan
bunyi "sysysy..." (spt pd kata 'syair') sambil kembangkan otot
diafragma ... dorongan nafas dari hentakan otot diafragma dan
leher tidak boleh tegang

1.3 - coba bunyikan "bebebeb ..." seperti suara motor dari nada
tinggi ke nada rendah dengan santai ... leher tidak boleh tegang
dan support hanya dari diafragma
lalu coba dg nada do mi sol mi do (1 3 5 3 1) mulai dari nada C
terus naik per1/2 nada sampai nada yang masih nyaman
Lakukan latihan ini dulu.

Category: 1 komentar

1 komentar:

Putry Amouy mengatakan...

JOIN NOW !!!
Dan Dapatkan Bonus yang menggiurkan dari dewalotto.club
Dengan Modal 20.000 anda dapat bermain banyak Games 1 ID
BURUAN DAFTAR!
www.dewalotto.club

Posting Komentar

Followers

Blog Archive